Iin Lesmana Putra
Program Studi Teknik Elektronika
Telekomunikasi, Politeknik Caltex Riau
iin12tet@mahasiswa.pcr.ac.id
1.
Pendahuluan
Para pengguna internet di dunia
semakin meningkat seiring dengan berkembangnya muatan informasi dan bergesernya
karakteristik masyarakat Indonesia menjadi information oriented. Bahkan
jaringan 2.5G-4G yang mudah diakses dengan modem GSM, CDMA, ataupun HSDP.
Perkembangan yang positif ini
bukannya tanpa masalah, dan yang paling mudah dideteksi adalah permasalahan di
sisi user yaitu perihal lambatnya kecepatan akses akibat kondisi jaringan yang
kurang baik dengan berbagai faktor yang mempengaruhinya. Pada praktikum ini
mahasiswa melakukan analisis sederhana tentang unjuk kerja jaringan akses
internet yang digunakan. Data yang digunakan berupa ukuran round trip time (RTT) dari PC pengguna ke server
web tujuan. Aplikasi yang digunakan yaitu PING dan Spread Sheet untuk mengolah
data dan membuat grafik.
2.
Tujuan
·
Agar
pembaca dapat menganaila secara sederhana tentang unjuk kerja jaringan akses
internet pada suatu tempat.
·
Agar
pembaca dapat mengerti dan memahami PDF dan CDF.
3..Metode
Saya melakukan pengambilan data dengan menggunakan aplikasi
PING, untuk pengambilan data hingga pembuatan grafik seperti yang pada langkah
percobaan berikut. Topologi jaringan yang saya gunakan adalah yang ada di kos
saya. Topologi nya sama dengan topologi yang ada pada post blog saya
sebelumnya.
4. Langkah percobaan
Melakukan pengambilan data menggunakan aplikasi command prompt. Ikuti seperti gambar berikut :
Melakukan pengambilan data menggunakan aplikasi command prompt. Ikuti seperti gambar berikut :
n adalah banyak nya data yang akan diambil, pada percobaan
ini kami hanya menggunakan 1000 sample, tapi kami lebihkan menjadi 1100 agar
data yang di sample tidak kurang dari 1000 apabila terjadi kesalahan seperti
request time out atau yang lainnya. –l adalah ukuran paket data, -i adalah time
to live nya, dan 64.txt adalah nama file nya.
Buka data yang telah diambil tadi menggunakan microsoft excel. Ikuti gambar yang ada dibawah ini :
Setelah dibuka, akan muncul seperti berikut :
Langkah ini akan memisahkan antara data yang kita gunakan. Buat seperti gambar tersebut, kemudia next dan kemudia finish.
Pada excel, akan muncul data seperti berikut
Cell yang di block merupakan data yang kita gunakan, tetapi data tersebut
belum bisa kita gunakan karena masih mengandung huruf.
Block cell data tersebut, kemudia pilih menu data -> Text to coloumn
Block cell data tersebut, kemudia pilih menu data -> Text to coloumn
Akan muncul tampilan seperti diatas, checklist other dan tab dan isi
coloumn other dengan tanda ‘=’ agar data yang kita gunakan terpisah dari unsur
huruf dan lainnya.
Seteleah itu click next dan finish. Data yang kita gunakan akan terpisah seperti ini
Seteleah itu click next dan finish. Data yang kita gunakan akan terpisah seperti ini
Urutkan data diatas dengan menggunakan fungsi sort small to largest pada menu data.
Data PDF akan diperoleh dengan menambahkan nilai RTT terkecil dengan BIN (BIN=25) dan selanjutnya disebut range data RTT pertama. Selanjutnya dapatkan range data RTT berikutnya sampai nilai RTT terbesar
Setelah itu, membuat grafik CDF sebagai akumulasi nilai PDF dengan cara menjumlahkan nilai PDF dari range terkecil sampai terbesar seperti gambar berikut
Membuat grafik PDF dan CDF nya
Mengulangi langkah 1 sampai 9 untuk paket data 64, 128 dan 1024 byte. Untuk ukuran 64, 128 dan 1024 byte yang saya dapatkan adalah sebagai berikut
5. Analisa
Pada percobaan ini, saya mengambil data mengenai PDF
(Produktifitas Distribution Function) dan CDF (Comulative Distribution
Function) dengan menggunakan aplikasi PING. Untuk data yang saya dapatkan dapat
dilihat pada langkah percobaan diatas.
Dari 4 data yang saya dapatkan untuk mendapatkan PDF dengan 1000 literasi, dapat dilihat kalau persebaran data tidak memiliki range yang jauh. Persebaran yang terjadi hanya sekitar pada range 55-200 ms untuk keempat ukuran paket data yang berbeda. Walaupun data terbanyak tidak pada range terkecil, melainkan pada range yang ketiga, tetapi RTT nya tidaklah lebih dari 100. Hal ini menunjukkan jika koneksi internet yang berada di kos saya sangatlah stabil karena data yang saya dapatkan tidak terlalu bervariasi. Jika ukuran paket data nya saya perbesar, RTT yang saya dapatkan akan semakin besar. Hal ini menunjukkan kalau ukuran paket data sangat mempengaruhi proses pengiriman data.
CDF adalah penjumlahan dari tiap-tiap kejadian tersebut hinggal mencapai nilai 1 pada akhirnya. Nilai CDF yang saya dapatkan lumayan curam, dan ketika ukuran paket data diperbesar, kenaikan nilai CDF akan ekstrem dan mulai stabil ketika mencapai pada range yang ketiga, yaitu sekitar range 40-100 ms. Walaupun kenaikan CDF sangat ekstrem di range awalnya, tetapi mulai stabil ketika pada range tersebut.
6. Kesimpulan
a. Dengan menampilkan data PDF dan CDF kita dapat mengetahui kinerja dari suatu jaringan.
b. Secara teori, semakin besar ukuran paket data maka akan semakin lama pengiriman paket datanya.
c.Jumlah pengguna koneksi juga mempengaruhi proses pengiriman paket data.
CDF adalah penjumlahan dari tiap-tiap kejadian tersebut hinggal mencapai nilai 1 pada akhirnya. Nilai CDF yang saya dapatkan lumayan curam, dan ketika ukuran paket data diperbesar, kenaikan nilai CDF akan ekstrem dan mulai stabil ketika mencapai pada range yang ketiga, yaitu sekitar range 40-100 ms. Walaupun kenaikan CDF sangat ekstrem di range awalnya, tetapi mulai stabil ketika pada range tersebut.
6. Kesimpulan
a. Dengan menampilkan data PDF dan CDF kita dapat mengetahui kinerja dari suatu jaringan.
b. Secara teori, semakin besar ukuran paket data maka akan semakin lama pengiriman paket datanya.
c.Jumlah pengguna koneksi juga mempengaruhi proses pengiriman paket data.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar